di sini ada soal seorang pengusaha gitar akan mendistribusikan 60 gitar dari studio ke toko untuk dijual untuk keperluan tersebut ia menyewa dua jenis mobil mobil jenis 1 dapat mengangkut paling banyak 3 gitar dan mobil jenis 2 dapat menampung paling banyak 5 gitar pengusaha tersebut hanya dapat menyewa mobil sebanyak 14 mobil sekali jalan Misalkan x adalah banyak mobil jenis 1 dan Y adalah banyak mobil jenis2 model matematika yang sesuai dengan persoalan tersebut adalah disini kita bisa menyimpulkan yang pertama di soal diberitahu X untuk mobil 1 dan Y untuk jenis mobil dua Nah disini kita bisa tulis X dan y nyaDiketahui nah lalu di soal pula kita diberitahu mobil jenis 1 paling banyak menampung 3 gitar maka kita bisa Tuliskan di sini karena mobil jenis 1 x dan menampung maksimal 3 gitar makan tiga dan dikalikan X atau 3 x maksudnya 3 gitar untuk maksimal si mobil jenis 1 nya ditambah dengan Nah untuk mobil jenis2 di soal diberitahu yaitu 5 gitar maksimal maka kita bisa Tuliskan lima jenis mobil dua yaitu 5y totalnya harus lebih kecil sama dengan gitar yang mau didistribusikan yaitu 60 gitar, maka di sini harus lebih kecil sama dengan 60. Nah ini untuk pertamaan satu disini satu hal untuk persamaan 2 kita bisa lihat di soal diberi tahuNah, jika paling banyak dari model 1 dan model 2 perhari, yaitu 14 gitar maka kita bisa menuliskan untuk persamaan 2 nya x + y nilainya lebih kecil sama dengan 14 gitar nanya dong persamaan 2 dengan nilai x lebih besar = 0 dan nilai y lebih besar daripada 0. Nah ini jawabannya adalah yang a yaitu x + y lebih kecil sama dengan 14 x 3 x + 5 y lebih kecil sama dengan 60 dengan x lebih besar sama dengan 0 dan Y lebih besar sama dengan nol maka jawabannya adalah yang a sampai jumpa di soal berikutnya