Disini kita memiliki soal Hasil dari akar 32 dikurangi akar 2 ditambah dengan akar 128 adalah titik-titik maka untuk menentukan hasilnya disini kita harus Sederhanakan terlebih dahulu nilai yang di dalam akar dengan cara kita tentukan faktornya pertama untuk 32 maka kita tentukan dengan cara 1 kita kalikan dengan berapa biar hasilnya adalah 32, maka 1 kita kalikan dengan 32 kemudian 2 kita kalikan dengan 16 dan 4 kita kalikan dengan 8 gadis ini pasangan faktor 1 adalah 32 pasangan faktor 2 adalah 16 dan pasangan faktor 4 adalah 8. Selanjutnya kita ambil dari pasangan Faktor yang salah satu faktornya dapat kita akar kuadrat kan dari sini terdapat dua yaitu 216 48 kita ambil pasangan faktor yang 2 danKarena untuk 2 merupakan bilangan yang sudah paling sederhana sehingga di sini tidak perlu kita Sederhanakan kembali maka kita ambil pasangan faktor 2 dan 16 apabila kita ambil pasangan faktor 4 dan 84 dapat kita akar kuadrat akan tetapi 8 harus kita Sederhanakan kembali sehingga harus bekerja dua kali singgah di sini kita ambil pasangan faktor 2 dan 16 maka dapat kita Tuliskan menjadi akar dari 16 dikalikan dengan 2 kemudian dikurangi dengan √ 2 + dengan akar 128 dan disini 128 kita Sederhanakan kita cari faktornya maka kita mulai dari 11 kita kalikan dengan 128 kemudian 2 kita kalikan dengan 64 kemudian 4 kita kalikan dengan 32 dan 8 kita kalikan dengan 16di sini dengan cara yang sama kita ambil pasangan faktor 2 dan 64 karena 2 yang sudah paling sederhana dan 64 dapat kita akar kuadrat kan maka disini dapat Tuliskan akar dari 64 dikalikan dengan 2 Selanjutnya apabila kita memiliki akar a kalikan dengan maka dapat kita Tuliskan menjadi akar a dikalikan dengan akar B tinggal di sini √ 16 * 2 dapat ditulis menjadi akar 16 dikalikan dengan √ 2 lagi yang dikurangi dengan √ 2 kemudian ditambah dengan √ 64 dikalikan dengan √ 2 kemudian akar 16 nilainya adalah 4 dikalikan dengan akar 2 maka 4 akar 2 dikurangi dengan akar 2 kemudian ditambah dengan akar64 adalah 8 dikalikan dengan akar 2 maka 8 akar 2 selanjutnya di sini karena sudah sederhana nilai yang di dalam akarnya dan sama yaitu akar 2 maka di sini dapat kita kurangkan dan jumlahkan secara langsung untuk akar 2 di sini artinya adalah 1 √ 2 sehingga 4 akar 2 dikurangi dengan 1 akar 2 ditambah dengan 8 akar 2 hasilnya adalah 11 akar 2 sehingga hasil dari akar 32 dikurangi akar 2 ditambah akar 128 adalah 11 akar 2 pada option jawaban terdapat pada option yang a sampai jumpa di Pertanyaan selanjutnya