Jika melihat soal seperti ini maka untuk menyelesaikannya pertama-tama kita perlu mencari total dari frekuensinya yaitu 20 + 21, + 15 + 10 + 8 + 6 = 80 kemudian kita cari tahu dulu 26,25% dari 80 adalah berapa itu 26,25 per 100 di kali 80 sehingga kita akan dapat = 21 kemudian perhatikan pada tabel bahwa kelas yang memiliki frekuensi 21 adalah kelas 150 sampai 154. Oleh karena itu sebanyak 26,25% Siswa memiliki tinggi badan 150 sampai 154 cm atau pilihan C sampai jumpa di pertanyaan berikutnya