• Fisika
  • Gelombang Mekanik Kelas 11 SMA
  • Gelombang Berjalan dan Gelombang Stasioner
  • Persamaan Gelombang

Video solusi : Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!1) Letak simpul ke-n gelombang stasioner pada ujung terikat yaitu xn=(n-1) lambda/4.2) Letak simpul ke-n gelombang stasioner pada ujung bebas yaitu xn=(2n-1) lambda/4.3) Letak simpul ke-n gelombang stasioner pada ujung terikat yaitu xn=(n-1) lambda/2.4) Letak simpul ke-n gelombang stasioner pada ujung bebas yaitu xn=(2n-1) lambda/2 .Informasi yang tepat terkait dengan persamaan pada gelombang stasioner terdapat pada angka....

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!