• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • HIMPUNAN
  • Pengertian dan Keanggotaan Suatu Himpunan

Video solusi : Himpunan B adalah himpunan huruf pembentuk kata "transplantasi". Kardinalitas himpunan B adalah . . . . a. 8 b. 9 c. 10 d. 13

Teks video

Jadi ini diminta kardinalitas himpunan b. Artinya kita mau menentukan jumlah anggota di dalam himpunan b. Dimana himpunan b itu adalah himpunan yang huruf pembentuknya dari kata transplantasi jadi kita tentukan terlebih dahulu himpunan b nya anggotanya adalah yang pertama t kemudian R kemudian a. Kemudian n kemudian S kemudian p. Kemudian kita sudah mengulang tidak boleh kita Tuliskan dua kali n juga sudah ada kemudian juga Sudah ada Sudah ada Sudah ada yang terakhir berarti sehingga untuk menentukan jumlah anggota dari himpunan b 100 kan ini berarti sama dengan tinggal kita hitung 12345678 berarti bilangan kardinal dari himpunan b adalah sama8 pilihan kita adalah yang a sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing