Video solusi : Bu Ratna pergi ke toko swalayan. Dia membeli 316 1/4 dag daging, 10,72 kg beras, 70.500 mg cabai, 1,83 hg gula pasir, dan 37 gram bawang. Bu Ratna memasukkan semua belanjaannya ke dalam dua kantong yang berbeda. Daging, gula pasir, dan bawang dimasukkan ke dalam kantong pertama sedangkan sisanya dimasukkan ke dalam kantong kedua. Kira-kira selisih berat isi kantong pertama dan isi kantong kedua jika ditaksirkan ke ratusan terdekat adalah.....