• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 10 SMA
  • Trigonometri
  • Perbandingan Trigonometri pada Segitiga Siku-Siku

Video solusi : Diketahui ABC siku-siku di C dan sin A=2/7. Nilai tan B adalah ...

Teks video

disini kita memiliki sebuah soal dimana kita diberikan suatu segitiga ABC siku-siku yang mana untuk letak titik siku-sikunya itu ada pada titik c dan diketahui nilai dari sin a = 2 per 7 dan kita diminta mencari nilai Tan b nya itu ya maka disini kita akan menggambarkan sebuah segitiga siku-siku dan menentukan panjang sisinya dengan menggunakan nilai sila yang mana untuk panjang sisi segitiga siku-siku nya itu kita akan lihat dari perbandingan Sin a = 2 per 7 dan untuk perbandingan Sin itu adalah depan pengiring dimana berarti sisi miring dari segitiga tersebut adalah A B yaitu adalah sepanjang 7 satuan lalu untuk sisi depannya adalah Sisi yang berada dihadapan sudut a yaitu adalah Sisi dari B yang panjangnya adalah 2 satuan jadi ya dan dengan itu kita akan dapat mencari panjang ac-nya dengan menggunakan phytagoras dimana untuk pythagoras itu adalah gimana AC pangkat = AB dipangkatkan 2 dikurang dengan BC dipangkatkan dengan 2 yang mana hasilnya menjadi = AB nya adalah 7 ^ 2 lalu untuk bikin nya ada 2 ^ 2, maka nanti AC menjadi = akar pangkat 2 dari 49 dikurang dengan 4 yang mana hasilnya menjadi = yaitu akar pangkat 2 dari 45 yang mana akan 45 ini dapat disederhanakan menjadi = akar pangkat 2 dari 9 dikali dengan 5 dan yang dapat dikeluarkan dari akarnya adalah 9 yang mana hasilnya menjadi AC yaitu = 3 akar 5 satuan seperti itu. Ya udah nanti kita akan mencari nilai dari Tan b. Nya gitu ya Di mana untuk Tan B itu nilainya adalah dengan perbandingannya Tan b adalah depan ke samping di mana Adalah Sisi dihadapan sudut b adalah a c maka menjadi AC sampingnya adalah b c, maka nilai Tan b nya adalah menjadi dimana 3 akar 5 BC nya adalah 2 maka untuk nilai dari Tan b nya adalah sesuai dengan option A itu adalah 3 per 2 akar 5 seperti itu ya. Inilah hasilnya sampai sini sampai bertemu lagi dengan soal-soal berikutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing