halo disini kita diminta menentukan perubahan energi dalam suatu gas yang menyerap kalor sebesar 1600 Joule dari lingkungan dan saat yang sama usaha sebesar 2000 Joule dilakukan kepada gas jadi dapat ditulis diketahui yaitu kalornya atau Q = positif 1600 Joule dari sini ada tanda positif Karena gas menyerap kalor sehingga kakinya akan positif dan usahanya atau Nyalakan negatif yaitu minus 2000 Joule Karena pada saat itu dilakukan usaha kepada gas sehingga usahanya akan bernilai negatif dan sedangkan kita diminta menentukan Delta punya atau perubahan energi dalam pada kasus ini kita akan menggunakan rumus pada hukum 1 termodinamika dimana kita akan dapatkan persamaan Delta u = q dikurang w, maka kita dapat memasukkan nilai yang diketahui kita dapatkan 1600 dikurang dengan - 2000 maka kita dapatkan dengan tahunya = positif 3600 Joule positif pada atau perubahan energi dalam menandakan bahwa gas mengalami kenaikan suhu maka Jawaban dari pertanyaan ini adalah bahwa perubahan energi dalamnya adalah positif 3600 Joule sampai jumpa di soal berikutnya