• Matematika
  • PROBABILITAS Kelas 12 SMA
  • Peluang Wajib
  • Kombinasi

Video solusi : Doni melakukan percobaan pelemparan tiga keping uang logam secara bersamaan. Tentukan:a. banyak titik sampelb. kejadian muncul dua sisi angka dan satu sisi gambar

Teks video

disini kita memiliki pertanyaan tentang peluang untuk seorang ayah kita harus menentukan banyaknya titik sampel titik sampel ini adalah semua anggota dari ruang sampel yang dimana ruang sampel sendiri adalah himpunan semua kejadian yang mungkin ya maka disini titik sampel kita adalah anggota dari semua kejadian yang mungkin kan di sini berarti kejadian yang mungkin kan kalau uang logam itu bisa Munculkan gambar Barbie yang mungkin pertama angka semua seperti ini kan Oke selanjutnya bisa juga di sini kita tulis angka-angka lalu poin terakhir itu adalah gambar bisa juga di sini angka angka angka baru gambar ya di sini jadi angka terus muncul koin keduanya adalah gambar selanjutnya udah gitu Angka kejadian yang berbeda lalu koin pertama angka point keduanya gambar orang ketiga juga gambar kejadian yang berbeda lagi ya disini kita punya lagi terus ke bagian bawahnya agar tidak terlalu penuh di sini gambar rusa angka tersangka yang selanjutnya gambar terus-terus gambar selanjutnya disini gambar terus gambar terus angka ya terakhir gambar-gambar gambar jadi gambar dilambangkan dengan G dan angka dinamakan dengan a adalah banyaknya titik sampel kita makan di sini ada berapa kalau kita hitung ada sebanyak 8 orang yang B kejadian muncul dua sisi angka dan satu sisi gambar ya berarti bisa dilihat disini kejadiannya ada apa aja nih dua sisi angka dan satu sisi gambar yang ini kan Iya atuh ya 2 oke lalu di sini ada lagi Wijaya ada sebanyak 3 kan berarti di sini angka-angka gambar Oke kalau bisa juga angka gambar Angka dan terakhir di sini bisa gambar angka-angka Pak ada sebanyak 3 ya. Kalau dihitung peluangnya juga bisa disini kita itu peluang dari kejadian kita ya ini kita namakan saya kejadian b. Besar seperti itu adalah Banyaknya anggota dari b besar dibagi dengan banyaknya anggota dari semesta kita yang berarti baik yang bisa kita kan ada 3 Banyaknya anggota S maka kita adalah banyaknya titik sampel itu sendiri ada sebanyak 3 per 8 Oke sampai bertemu di Pertanyaan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing