• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL (SPLDV)
  • Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)

Video solusi : Tentukan penyelesaian sistem persamaan berikut dengan metode substitusi, untuk x,r e R! x - 3y = 5 dan 3x + 2y = -7

Teks video

Di sini diminta untuk menentukan penyelesaian dengan menggunakan metode subtitusi dari sistem persamaan yang diberikan maka kita akan menggantikan satu variabel dari suatu persamaan ke pertama yang lain maksudnya begini X minus 3 y = 5 kita rubah dia menjadi sebuah variabelnya misalkan x sama maka minus di kayaknya kita pindahkan menjadi 3y + 5 dari sini persamaan yang berikutnya maka x nya akan digantikan dengan 35 sehingga bentuk ini menjadi tiga kali ya kita gantikan 3 y + 5 kemudian ditambah 2 y = minus 7 Nah kita operasikan kalikan kedalam menjadi 9 y ditambah 3 * 5 berarti 15 + 2y =minus 7 dari sini 9 ya sama 2 ya kita operasikan berarti 9-nya + 2 y + 11 y = minus 7 15 pindah ruas berarti minus 15 maka 11 y = minus 7 minus 15 minus 22 maka Y nya minus 22 per 11 maka y = minus 2 jika Y nya minus 2 Kita tentukan x nya disini x = 3 y + 5 Z 3 x minus 2 + 5 berarti di sini minus 6 + 5 akar isinya adalah minus 1 sehingga himpunan penyelesaiannya adalah x koma y min 1 koma minus 2 demikian pembahasan kita sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!