• Matematika
  • PROBABILITAS Kelas 12 SMA
  • Peluang Wajib
  • Peluang Kejadian Saling Lepas

Video solusi : Dalam sebuah kotak terdapat 10 bola yang diberi nomor 1 sampai dengan 10. Sebuah bola diambil secara acak, tentukan peluang terambil bola bernomor genap atau bernomor prima!

Teks video

Di sini ada pertanyaan dalam sebuah kotak terdapat 10 bola yang diberi nomor 1 sampai dengan 10 sebuah bola diambil secara acak kita diminta menentukan peluang untuk menjawab pertanyaan ini kita akan menggunakan konsep elang di mana peluang kejadian a dirumuskan dengan nama PNS dengan pakan banyaknya kejadian a. Sedangkan RS merupakan ruang sampelnya pada saat diketahui ruang sampelnya adalah bola dengan nomor 1 sampai 10 di mana banyaknya ruang sampel berjumlah 10 artinya untuk Nilai Dewi ns-nya = 10 selanjutnya kita akan mencari kejadian atau lebih dahulu kejadian a merupakan kejadian terambil bola bernomor kita ketahui bahwa untuk bilangan genap sendiri adalah bilangan yang dapat habis dibagi 2 sehingga anggota dari himpunan a nya antar Kain 2 4 6 8 dan 10 di mana Banyaknya anggota kejadian a ini berjumlah 5 artinya untuk nanya sama dengan 5 selanjutnya oleh karena anaknya adalah 5 maka untuk nilai dari peluang kejadian a nya adalah nadi bagian yaitu banyaknya kejadian a n a = 5 sedangkan es nya adalah 10 maka untuk peluang kejadian a nya adalah 5 per 10. Selanjutnya kita akan mencari kejadian dunia yaitu kejadian bilangan kita ketahui bahwa bilangan prima adalah bilangan yang faktornya adalah 1 dan bilangan itu sendiri sehingga untuk anggota dari himpunan p nya antara lain 2 3 5 dan 7 di mana banyaknya anggota himpunan b nya berjumlah 4 artinya nilai dari n Dengan 4 maka untuk nilai dari peluang kejadian banyak adalah NP NS yaitu mb-nya adalah 4 dan s nya adalah 10 maka peluang kejadian banyak adalah 4 per 10. Selanjutnya kita akan menentukan nilai dari a. Irisan b. Yaitu anggota yang ada di mana anggota tersebut adalah 2 Kal na2 ada di himpunan a dan ada juga di himpunan b. Dimana untuk banyaknya nilai dari a irisan b. Artinya kita Tuliskan nama irisan b = 1 sehingga untuk peluang dari a. Irisan b nya A dibagi dengan x adalah 1 per 10 Atuh dapat a irisan b kejadian dengan kejadian B saling tergantung sehingga untuk mencari peluang dengan dengan peluang a ditambah dengan peluang B dikurangi dengan peluang a irisan b. Dalam hal ini peluang hanya adalah 5 per 10 adalah A 4 per 10 dan peluang a irisan b nya adalah 1 per 10 sehingga selanjutnya kita Sederhanakan hasilnya adalah 8 atau 10 dapat kita gunakan dengan membagi masing-masing pembilang dan penyebut dengan 2 hasilnya adalah 4 per 5 Jadi dapat disimpulkan bahwa peluang terambilnya bola bernomor genap atau prima adalah 4 atau 5 demikian sampai jumpa di pembahasan soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing