• Matematika
  • BILANGAN Kelas 8 SMP
  • POLA BILANGAN DAN BARISAN BILANGAN
  • Barisan Geometri

Video solusi : Banyaknya suku dalam barisan geometri 81, 27, 9, ..., 1/81 adalah.... a. 9 c. 7 b. 8 d. 6

Teks video

Halo friend pada soal ini x ^ min y = 1 per x ^ y x ^ y x ^ z = x ^ y + z x pangkat dipangkatkan lagi lihat seperti ini hasilnya itu adalah x ^ y z x z x per y ^ z = x ^ z dibagi y ^ c kemudian disini diketahui ada barisan geometri rumus untuk mencari suku ke-n pada barisan geometri itu adalah UN = a dikali a pangkat n min 1 y seperti itu perhatikan bahwa di sini yang ditanyakan di soalnya itu adalah banyaknya suku dalam barisan geometri ini kita misalkan ini adalah suku ke-n nya ya jadi 1/81 di sini ini adalah suku ke-n nya atau umumnya ya. Jadi ini kita masukkan 1/81 kemudian ada di sini ini adalah suku awalnya ya suku pertamanya di Solo diketahui yaitu 81 kemudian rasio di sini ini adalah untuk 2 suku Berdekatan Yah rasionya kita adalah yang kanan di bagian kiri ya jadi 27 per 81 atau 9 per 27 ya seperti itu 27/81 ini adalah rasio nya jadi kita masukkan airnya ini adalah 27/81 ya seperti itu kemudian kita lanjutkan ke sebelah sini y81 nyala bisa kita pindahkan ke ruas kiri menjadi 1 dikali 81 hasilnya adalah 81 ^ 2 C seperti itu kemudian yang ini bisa kita Sederhanakan masing-masing dibagi dengan 2727 dibagi 27 hasilnya 181 dibagi 27 hasilnya 3 ya seperti itu kemudian perhatikan bahwa yang 81 di sini ini bisa kita buat menjadi 3 ^ 4 sebab 3 dipangkatkan 4 hasilnya 81 b. 3 pangkat 4 itu berarti kan 3 dikali 3 dikali 3 dikali 33 nya ini ada sebanyak 4 yang hasilnya ini 81 dengan Bahwa p ^ q = P dikali P dikali P dan seterusnya Kayaknya ada sebanyak q ya kerugian yang satu di sini ini tidak tidak papa kita jadikan 1 ^ 8 saja ya karena 1 ^ 8 hasilnya adalah 1. Kemudian perhatikan bahwa di sini 3 pangkat 4 dipangkatkan 2 lagi jadinya adalah 3 ^ 4 * 2 jadinya 3 ^ 8 ini 38 ini 1 ^ 8 mengikuti konsep yang di sebelah sini ini akan menjadi 1 per 3 dalam kurung dalam kurung 1/3 seperti ini kemudian disini ^ 8 ya seperti itu kemudian yang kita tulis yang dirumuskan nya masih sama kemudian perhatikan bahwa di sini agar yang di ruas kanan nya ini ini sama dengan yang di ruas kiri Nya maka tentu saja n min 1 nya ini ini sama dengan 8 ya sebab 1 per 3 pangkat 8 = 1 per 3 pangkat 8 C min 1 = 8 Min satunya dipindahkan ke ruas kanan jadi 8 + 1 hasilnya 9 Di dunia ini adalah 9 perhatikan bahwa tadi di sini kan kita misalkan bawah 1/81 nya ini sebagai UN dan karena kita sudah dapatkan di 9, maka 1/81 ini adalah suku ke-9 dan karena ini suku terakhir maka di sini dapat kita simpulkan bahwa di sini ada 9 buah suku ya atau ada 9 suku yang seperti itu berarti jawabannya di sini di sini banyaknya suku dalam barisan geometri nya ini ada sebanyak 9 ya. Berarti di lokasi ini jawabannya adalah yang a sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing