• Fisika
  • Termodinamika Kelas 11 SMA
  • Suhu, Kalor dan Perpindahan Kalor
  • Suhu dan Pemuaian

Video solusi : Panjang batang rel kereta api masing-masing 10 meter, dipasang pada suhu 20 C. Diharapkan pada suhu 30 C rel tersebut saling bersentuhan. Koefisien muai rel batang rel kereta api 12 x 10^-6/ C. Jarak antara kedua batang yang diperlukan pada suhu 20 C adalah...

Teks video

Halo kobra di sini ada 2 buah batang rel kereta api yang dipanaskan agar rel tersebut saling bersentuhan kita diminta mencari jarak antara kedua batang yang diperlukan pada suhu 20 derajat Celcius diketahui panjang mula-mula kedua batang rel kereta yaitu 10 m suhu awalnya yaitu 20 derajat Celcius Rel yang diharapkan atau suhu rel keduanya yaitu 30 derajat Celcius sehingga Delta t nya atau selisih suhu nya yaitu 3 dikurang 20 = 10 derajat Celcius koefisien muai panjang rel nya 12 kali 10 pangkat min 6 per derajat Celcius yang ditanyakan adalah jarak antara ke dua batang rel nya atau bisa kita tulis D keunikan jarak antara kedua batang maka D ini adalah pertambahan dari panjang rel ditambah pertambahan panjang dari rel dua batang rel satu dengan batang rel duakan panjangnya sama sehingga pertambahan panjangnya pun sama jadi tulis 2 Delta l pertambahan panjang menggunakan rumus dari pemuaian yaitu panjang mula-mula di kali koefisien muai panjangnya dikali selisih suhunya kita masukkan nilainya sehingga 2 * 10 * 12 * 10 ^ min 6 * 10 * 12 menjadi 24 * 10 * 10 menjadi 10 ^ 2 baru dikalikan dengan 10 pangkat min 6 = 24 Kali 10 pangkat min 4 sehingga didapatkan dengan = 2,4 kali 10 pangkat min 3 m 10 pangkat minus 3 ini adalah 3 jarak antara kedua batang yang diperlukan pada suhu 20 derajat Celcius 2,4 mm jadi jawabannya yang B sampai jumpa di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!