di sini kita akan menentukan rata-rata gaji karyawan pada kedua bagian rumus yang akan kita gunakan adalah rata-rata gabungan = 1 dikali 1 ditambah 2 dikali X bar 2 dibagi dengan 1 + n 2 M merupakan jumlah anggota kelompok dan F merupakan rata-rata kelompok tersebut soal kita dapat Tuliskan N1 adalah 5 x bersatu adalah Rp3.500.000 kemudian N2 adalah 20 dan x2 adalah 2 juta 900 Karang kita akan mencari rata-rata gabungannya yaitu X bergabung an = 5 * 3000500 + 20 * 2900000 /5 + 20 hasilnya adalah 17500000 + 58000000 dibagi 25 = 75500000 dibagi dengan 25 = rp3.020.000, Sekian dan sampai jumpa di pertanyaan berikutnya