• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 12 SMA
  • Reaksi Redoks dan Sel Elektrokimia
  • Korosi

Video solusi : Pada peristiwa korosi besi mengalami oksidasi, sedangkan yang mengalami reduksi adalah ....a. H^+ b. O2 c. Fe^2+ d. OH^- e. H2O

Teks video

Halo keren di sini ada soalnya katanya pada peristiwa korosi ini besi mengalami oksidasi pertanyaannya yang mengalami reduksi itu siapa sih Nah seperti yang kita tahu kerosin oksidasi logam membentuk oksida logam bertindak sebagai anoda ya. Dia mengalami oksidasi membentuk fe2 + + 2 elektron pada katoda yang mengalami reduksi pada katoda itu sebenarnya udah jelas sih tadi ya oksigen kenapa Karena di itu kan mau oksidasi logam berarti dia sendiri yang mengalami reduksi oksigen mengalami reduksi membentuk H2O dari sini kan tinggal stabilkan aja nih seimbangkan untuk atomnya pada ruas kiri ini terdapat pada ruas kanan terdapat 1 atom O berarti kalikan 2 pada ruas kanan pada ruas kanan terdapat empat atom H maka pada ruas kiri kita tinggal tambahkan 4 HP Hal untuk menyeimbangkan muatannya kita tinggal tambahkan 4 elektron pada ruas kiri tidak cukup sampai disini kita bisa pakai cara lain untuk meyakinkan bahwa keduanya mengalami reduksi dipakai konsep bahwa reduksi merupakan penurunan bilangan oksidasi Nah sekarang untuk bilangan oksidasi O2 itu kan Dia nongol tuh baru untuk bilangan oksidasi o pada H2O itu dia negatif 1 maka di sini jelas gua bilang itu bilangan oksidasinya Mengalami penurunan Jadi benar. O2 ini memang mengalami reduksi jadi jawabannya itu yang B OK Sampai jumpa ya pertanyaan berikut

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!