• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Persamaan Trigonometri
  • Rumus Jumlah dan Selisih Sinus, Cosinus, Tangent

Video solusi : Himpunan penyelesaian (1+sinx)/(1-sinx) = 3 untuk 0<=x<=360 adalah ....

Teks video

jika melihat soal seperti ini maka untuk menyelesaikannya kita perlu tahu rumus persamaan trigonometri misalkan Sin X = Sin Teta dengan Teta adalah suatu sudut maka X = Teta + X * 360 derajat atau X = 180 derajat dikurang Teta + k dikali 360 derajat dengan K adalah bilangan bulat ini adalah rumus yang akan kita gunakan untuk menyelesaikan soal seperti ini lalu dari soal kita punya 1 + Sin X derajat per 1 dikurang Sin X derajat = 3 untuk ke depannya Sin X derajat akan disebut sebagai Sin X untuk memudahkanKemudian dari sini kita kalikan kedua ruas dengan 1 dikurang Sin X sehingga untuk kelas kiri kita dapat 1 + Sin x = 3 x 1 dikurang Sin x 1 + Sin x = 3 dikurang 3 Sin X kemudian kedua ruas kita kurangkan dengan 3 dikurang 3 Sin X sehingga untuk ruas kiri 1 dikurang 3 yaitu min 2 kemudian Sin X dikurang min 3 Sin X = Sin x + 3 Sin x adalah 4 Sin x = 0 kemudian kedua ruas kita tambahkan 2 sehingga kita punya 4 Sin x = 2 lalu kedua ruas kita / 4 sehingga kita dapatX = 2 per 4 jika disederhanakan Sin X = setengah sudut yang memiliki nilai Sin setengah adalah 30 derajat sehingga dapat ditulis Sin X = Sin 30° dari rumus kita dapat x = 30° + k dikali 360 derajat lalu dari soal x berada pada rentang 0-360 derajat. Oleh karena itu untuk X lebih kecil dari 0 x juga akan lebih kecil dari nol sehingga tidak memenuhi jika k = 0 x = 30° dan kan untuk X lebih besar dari 0 nilai x besar dari 360 derajat sehingga tidak memenuhi juga kemudian X = 180 derajat dikurang 30 derajat + kX 360 derajat = 150 derajat + k dikali 360 derajat untuk X lebih kecil dari 0 nilai x akan lebih kecil dari nol juga Sedangkan untuk x = 0 nilai X = 150 derajat dan untuk X lebih besar dari 0 nilai x akan lebih besar dari 360 derajat. Oleh karena itu himpunan penyelesaiannya adalah x = 30 derajat dan X = 150 derajat atau pilihan C sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing