• Fisika
  • Termodinamika Kelas 11 SMA
  • Suhu, Kalor dan Perpindahan Kalor
  • Suhu dan Pemuaian

Video solusi : Karena suhunya ditingkatkan dari 0 C menjadi 100 C suatu batang baja yang panjangnya 1 meter bertambah panjang 1 milimeter. Berapakah pertambahan panjang suatu batang baja yang panjangnya 60 cm bila dipanaskan dari 0 C dampai 120 C ?

Teks video

softlens di sini terdapat soal mengenai pemuaian panjang Diketahui suatu batang Baja memiliki panjang mula-mula l 0 = 1 M karena pada option satuannya adalah mm, maka 1 M ini harus dijadikan mm terlebih dahulu 1 M setara dengan 1000 mm kemudian perubahan panjang atau Delta l = 1 mm suhu mula-mula atau T1 = 0 derajat Celcius Suhu akhir atau T2 = 100 derajat Celcius maka perubahan suhu atau Delta T = T 2 dikurangi T1 = T2 nya yaitu 100 derajat Celcius dikurangi tes yaitu 0 derajat Celcius hasilnya adalah 100 derajat Celcius langkah selanjutnya kita harus menghitung koefisien muai panjang atau Alfa kita bisa menggunakan rumus pemuaian panjang yaitu rumus untuk mencari perubahan panjang rumusnya yaitu kota l = Alfa dikali 00 dikali Delta t karena yang ditanyakan yaitu Alfa maka rumusnya bisa dijadikan Alfa = Delta l dibagi 00 dikali Delta t = Delta l yaitu 1 l 0 yaitu 1000 dikali Delta t yaitu 100 hasilnya adalah 1 kali 10 pangkat min 5 satuannya adalah per derajat Celcius Kemudian untuk baja yang panjangnya 60 cm panjang mula-mula atau l 0 = 60 cm atau setara dengan 600 mm T1 = 0 derajat Celcius T2 = 120 derajat Celcius maka Delta T = T 2 dikurangi 1 = 2 yaitu 120 derajat Celcius dikurangi 1 yaitu 0 derajat Celcius hasilnya adalah 120 derajat Celcius yang ditanyakan adalah perubahan panjang pada baja yang panjangnya 60 cm rumusnya masih sama yaitu rumus pemuaian panjang yakni rumus untuk mencari perubahan panjang Rumusnya adalah delta l = Alfa dikali 00 dikali Delta t = Alfa nya yaitu 1 dikali 10 pangkat min 5 dikali l0, yaitu 600 * Delta t yaitu 120 hasilnya adalah 0,7 puluh dua satuan nya yaitu mm. Kesimpulannya adalah berapakah pertambahan panjang suatu batang baja yang panjangnya 60 cm bila dipanaskan dari 0 derajat Celcius sampai 120 derajat Celcius jawabannya adalah 0,72 mm, maka option yang benar adalah options sekian sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!