• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Simpangan Rata-rata

Video solusi : Dari hasil pengukuran, diperoleh data sebagai berikut: 15,18,40,25,31,16,27,29,28,18,16,22,20,19,16,30,26,24,20,22. Tentukanlah: a. Jangkauan antarkuartil; b. Jangkauan semi antarkuartil; c. Simpangan rata-rata; d. Ragam(varians); e. Simpangan baku.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!