• Fisika
  • Mekanika Fluida Kelas 11 SMA
  • Fluida Statik
  • Viskositas dan Hukum Stokes

Video solusi : Sebuah benda berbentuk bola dengan diameter 2 cm dijatuhkan bebas dalam suatu cairan tertentu yang massa jenisnya 700 kg/m^3 . Dari eksperimen didapatkan bahwa kelajuan terbesar yang dicapai benda adalah 4,9 m/s . Jika massa jenis benda 7.900 kg/m^3 dan percepatan gravitasi 9,8 m/s^2 , tentukan koefisien kekentalan cairan tersebut.

Teks video

Hello friends disini kita akan membahas soal yang berhubungan dengan viskositas dimana pada soal ini Diketahui sebuah benda berbentuk bola dengan diameter D = 0,2 m dijatuhkan bebas dalam suatu cairan tertentu yang massa jenisnya yaitu F ini adalah massa jenis dari cairan sebesar 700 kg per M3 dari eksperimen didapatkan bahwa kelajuan terbesar kita simpulkan sebagai VT = 4,9 meter per sekon lalu jika massa jenis benda atau Rupee = 7900 kg per M3 dan percepatan gravitasi bumi yaitu G = 9,8 meter per sekon kuadrat maka yang ditanyakan koefisien kekentalan cairan kita dapat menghitungnya menggunakan rumusan dari viskositas efisien kekentalan cairan = ini adalah koefisien kekentalan cairan 2 per 9 dikali dengan r kuadrat ini adalah jari-jari bola dikali dengan b dibagi dengan x dengan b kurangi ro F kita substitusikan 2 per 9 dikali dengan untuk jari-jarinya adalah setengah dari diameter kita dapatkan 0,01 kuadrat dikali dengan 9,8 dibagi dengan 4,9 dikali dengan 7900 dikurangi 700 maka didapatkan 4 bilangan dikali dengan 0,01 kuadrat dikali dengan 7200 maka didapatkan koefisien kekentalan cairan tersebut adalah 0,32 Pascal sekon sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing