• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Persamaan Trigonometri
  • Rumus Jumlah dan Selisih Sinus, Cosinus, Tangent

Video solusi : Nilai dari (tan 30)/(1-tan^2(30))= ...

Teks video

Berapakah nilai dari Tan 30 derajat dibagi dengan 1 Min Tan kuadrat 30 derajat Nah karena 30 derajat adalah sudut istimewa maka dari itu Tan dari 30 derajat? = Sin 30 / cos 36 Sin 30 senilai 1 per 2 dan cos 30 derajat senilai akar 3 per 2 maka dari itu Tan 30 derajat senilai akar 3 per 3 ditanya nilai dari Tan 30 derajat dibagi 1 Min Tan kuadrat 30 maka nilainya adalah Tan 30 adalah akar 3 per 3 dibagi dengan 1 dikurang akar 3 per 3 kuadrat = akar 3 per 3 dibagi dengan 1 dikurang 3 per 9 maka = akar 3 per 3 dibagi dengan 2 per 3 sehingga hasilnya adalah √ 3 per 2 dan sampai jumpa di Pertanyaan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!