melihat soal seperti ini maka cara mengerjakannya adalah kita rubah terlebih dahulu bentuknya yang mana Tan 85 bisa kita menjadi Sin 85 per cos 85 dikurang Tan 30 menjadi Sin 30 per cos 30 kemudian karena dibagi Sin 55 bisa kita tulis menjadi dikali 1 per Sin 55 lalu kita samakan penyebutnya untuk yang bagian di dalam kurung sehingga penyebutnya akan menjadi cos 85 * cos 30 kemudian pembilangnya akan menjadi Sin 85 * cos 30 dikurang Sin 30 * cos 85 kemudian masih dikali 1 per 55 Lalu perlu diketahui bahwa terdapat sifat penjumlahan sudut yaitu Sin a cos B dikurang cos a sin B bisa kita rubah menjadi Sin A min b. Dimana kita bisa merubah bentuk pembilangnya dengan rumus ini maka bentuk akan = Sin karena a nya adalah 85 b nya adalah 30 maka bisa kita rubah menjadi Sin 85 dikurang 30 lalu untuk menyebutnya kita dapat cos 85 kemudian cos 30 adalah setengah akar 3 masih dikali 1 per 55 lalu akan didapat 85 dikurang 30 menjadi Sin 55 dibagi cos 85 kali setengah akar 3 dikali 1 per Sin 55 Sin 55 dengan Sin 55 habis tuh kedua ruas akan kita kalikan 2 akar 3 dan 2 akar 3 sehingga akan didapat hasilnya yaitu 2 √ 3 dibagi cos 85 derajat dikali 2 dengan 2 habis akar 3 dengan akar 3 menjadi 3 karena kita tahu 1 per cos adalah sekan maka kita akan mendapatkan hasil akhir nya yaitu 2 per 3 akar 3 Second 80° begitulah hasil Akhirnya sampai jumpa di pertanyaan berikutnya