• Fisika
  • Mekanika Fluida Kelas 11 SMA
  • Fluida Dinamik
  • Penerapan Azas Kontinuitas dan Bernouli dalam Kehidupan

Video solusi : Gambar di samping menunjukkan air mengalir dalam venturimeter dari pipa dengan luas penampang A1 ke A2 berturut-turut adalah 5 cm^3 dan 3 cm^3. Kelajuan air (v1) yang memasuki pipa venturimeter jika h = 20 cm adalah .... h v1 A1 A2

Teks video

Halo friend soal kali ini berkaitan dengan materi fluida dinamis nah disini kita diminta untuk menentukan berapa kelajuan air yang masuk di pipa venturimeter Oke sekarang kita catat dulu data-datanya diketahui yang pertama nilai luas penampang A1 nya adalah 5 cm2 dan luas penampang yang kecil atau A2 nya adalah 3 cm persegi kemudian diketahui tinggi fluida yang ada di penampang pertama itu adalah 20 cm atau 0,2 meter. Nah disini pertanyaannya berapakah kelajuan air yang masuk di penampang A1 ini atau visa tu ya Nah pertama ini kita hitung dulu hubungan antara A1 dan A2 dengan asas kontinuitas di mana debit yang mengalir padalambang A1 = yang mengalir di penampang A2 ya, jadi bisa kita rumuskan sebagai satu A1 = 2 A2 sekarang di masukkan angka-angkanya diperoleh 5 + 1 = 32 diperoleh hasilnya V2 = 5 per 3 V 1 Nah selanjutnya kita gunakan persamaan Bernoulli ya yaitu p 1 + setengah 1 kuadrat = P 2 + setengah Pro V2 Ratna Kenapa ini nggak ditambah dengan Roger karena ini pipanya pipa datar eh jadi tidak ada perbedaan elevasi antara pipa 1 dan pipa yang lain Nah sekarang untuk P1 P2 nya itu kan perbedaan tekanan Ya gimana perbedaan tekanan ini menyebabkan adanya perbedaan permukaan air yang antara dipipa 1 dan di pipa yang kedua sebesar berapa bisa kita tulis sampai 1 Min P duanya = x g x delta H atau H ini ya yang dimaksud nah sehingga persamaan ini bisa kita Sederhanakan menjadi P1 P2 = setengah ruh V2 kuadrat min 1 kuadrat + 1 Min P2 kita ganti dengan ini yaBro * G * delta H atau H dengan hanya kita ganti saja dengan H = setengah dikali rusuk dikali 2 kuadrat min 1 kuadrat untuk massa jenisnya kan sama ya bisa kita coret-coret sehingga persamaan yang paling sederhana nya 2 * G * H = 2 kuadrat min 1 kuadrat lain karena kita mau mencari V1 berarti V2 harus kita substitusikan dengan ya ini persamaan ini v2nya 5 per 3 V 1 berarti 5 per 3 + 1 ^ 2 = 25 per 9 V 1 kuadrat min 1 kuadratOke disederhanakan dulu eh 25 per 9 min 1 = 2 * g * h = 16 per 91 kuadrat Q langsung dimasukin yang angka-angkanya ya kayaknya 10 hanya sudah ada 20 c atau ini 0,2 meter sudah kita catat di awal 2 dikali 10 dikali 0,2 = 16 per 91 kuadrat sehingga nilai V1 kuadratnya ini = 10 * 0,2 itu 2 ya 2 * 24nah ini pindah ruas ke sebelah kiri jadi 9/16 ya 9 per 16 = 36 dibagi 16 per 1 = akar dari 36 per 16 akar 366 akar 6 + 46 dibagi 4 V satunya = 1,5 meter per sekon jawabannya sudah jelas ya Sian a sampai berjumpa pada pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!