• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMA
  • Asam dan Basa
  • Indikator Asam Basa

Video solusi : Diantara larutan-larutan berikut, larutan manakah yang merupakan larutan basa... A. C_(2) H_(5) OH D. NaOH B. CH_(3) COOH E. NaCl C. HCl

Teks video

Halo komplain di sini ada soal asam basa ditanyakan di antara larutan-larutan berikut larutan manakah yang merupakan larutan basa krama kita lihat teori asam basa menurut Arrhenius asam adalah substansi yang terdisosiasi di dalam air menghasilkan ion H plus contohnya disini HCL terdisosiasi menjadi H plus ditambah CL Min sedangkan basa adalah substansi yang terdisosiasi di dalam air menghasilkan ion OH Amin contohnya disini NaOH terdisosiasi menjadi n a plus ditambah oh Amin Kemudian untuk spesi asam atau basa lemah panah reaksi yang digunakan adalah kesetimbangan jadi untuk office di sini HCL merupakan golongan asam maka jawabannya salah Kemudian untuk opsi D disini NaOH merupakan golongan basa menurut teori Arrhenius untuk opsi B CH3COOH merupakan golongan asam lemah terdisosiasi menjadi ch3coo Min ditambah plus maka opsi begini juga salah Kemudian yang kedua teori asam basa bronsted lowry asam adalah donor Proton yaitu spesi yang menyumbangkan Proton atau ion H plus sedangkan basa adalah akseptor Proton yaitu spesi yang menerima Proton atau H plus selanjutnya untuk C2 H5 Oh A atau etanol sifat asam atau basa dari etanol dapat dijelaskan melalui teori bronsted-lowry apabila etanol direaksikan dengan air dimana air memiliki nilai k yang lebih besar bila dibandingkan dengan etanol maka etanol bisa bersifat sebagai basa lemah namun ketika Eta direaksikan dengan suatu basa seperti amonia yang dimana amonia memiliki nilai k a lebih kecil dibandingkan etanol maka etanol menunjukkan sifat keasamannya jadi untuk etanol disini dapat bersifat asam maupun basa kemudian teori yang ketiga yaitu teori asam basa Lewis asam lewis adalah spesi yang dapat menerima sepasang elektron atau akseptor elektron sedangkan basa Lewis adalah spesi yang dapat menyumbangkan sepasang elektron atau donor elektron contohnya disini NH3 mempunyai pasangan elektron yang dapat disumbangkan kepada bf3 sehingga disini NH3 bertindak sebagai basa sedangkan bf3 bertindak sebagai asam kemudian untuk NaCl disini merupakan suatu senyawa garam penentuan sifatnya di melalui prinsip hidrolisis NaCl terionisasi menjadi ion na + + CL Min na + merupakan kation dari basa kuat tidak dapat terhidrolisis kemudian CL Min merupakan anion dari asam kuat juga tidak dapat terhidrolisis karena kedua ion yang tidak mengalami hidrolisis maka NaCl termasuk garam yang bersifat netral, maka berdasarkan penjelasan tersebut di antara larutan-larutan berikut larutan yang merupakan larutan basa adalah NaOH adalah deh sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing