• Fisika
  • Mekanika Kelas 10 SMA
  • Gerak Parabola
  • Gerak Parabola

Video solusi : Jika sebuah peluru ditembakkan dengan sudut elevasi 37 dan kecepatan awal 10 m/s, maka kecepatan peluru setelah 0,4 detik adalah ....

Teks video

Halo coffee Friends jika sebuah peluru ditembakkan dengan sudut elevasi kita sebut sebagai Teta sebesar 37 derajat dan kecepatan awalnya v0 10 meter per sekon maka kecepatan peluru setelah 0,4 detik adalah berarti di sini Teh atau waktunya 0,4 sekon G percepatan gravitasi bumi 10 meter per sekon kuadrat yang ditanya B kecepatan peluru setelah 0,4 sekon pertama di sini ada peluru yang bergerak dengan kecepatan awal v0 dengan sudut elevasinya 37 derajat di sini dituliskan dengan Teta di mana ada final.exe kecepatan awal terhadap sumbu x dan v0y kecepatan awal terhadap sumbu y. Selanjutnya di sini di posisi kedua pelurunya sudah bergerak selama 0,4 sekon ada fitur kecepatan akhir dari pelurunya X kecepatan akhir terhadap sumbu x yang besarnya sama dengan 0 x dan ada piye kecepatan akhir pada sumbu y serta Mala terlihat dari gambar Jika VX = 0 x kecepatan benda pada gerak parabola yang searah dengan sumbu x menggunakan prinsip GLB atau bergerak lurus beraturan sehingga tidak berubah = phi 0 cos Teta = 10 * cos 37 hasilnya 10 x 0,8 adalah 8 meter per sekon. Kemudian yang kedua kita mencari besar piye menggunakan rumus y = 0 y Min Z disini kecepatan benda pada sumbu y menggunakan prinsip GLBB atau gerak lurus berubah beraturan di sini negatif karena pelurunya bergerak ke atas ya = v0 Sin Teta Min Z = 10 Sin 37 derajat Min 10 x 0,4 = 10 kali 0,6 min 4 = 6 Min 4 hasilnya fungsinya adalah 2 meter per sekon kemudian kita cari besar Fi t = akar x kuadrat ditambah y kuadrat = 8 kuadrat ditambah 2 kuadrat = akar 68 hasilnya fitrahnya adalah atau kecepatan peluru setelah bergerak 0,4 detik adalah 2 √ 17 m per sekon jadi bentuk soal ini jawaban yang paling tepat adalah yang a sampai jumpa di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing