• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 8 SMP
  • KOORDINAT CARTESIUS
  • Posisi Garis Terhadap Sumbu Koordinat

Video solusi : Gambarlah bidang koordinat dengan memuat titik P(-2,3). a. Buatlah garis melalui titik P yang sejajar dengan sumbu X. b. Buatlah garis melalui titik P yang tegak lurus dengan sumbu X.

Teks video

Jika melihat soal seperti ini maka yang harus kita buat pertama kali yaitu garis sumbu x dan sumbu y nya terlebih dahulu kemudian kita buat titik p nya yaitu A min 2,3 maksudnya adalah x-nya = min 2 di sini lalu kita tarik garis ke atas karena y = 3 Naik tiga langkah 123 jadi p-nya ada di sini kemudian yang ah. Buatlah garis melalui titik P yang sejajar dengan sumbu x sumbu x ini yang horizontal Maka kalau sejajar Artinya kita harus membuat garis yang sejajar dan tidak memotong garis sumbu x nya maka kita bisa tulis garisnya seperti berikut ini garis yang hanya karena melewati Titik P dan sejajar dengan sumbu x kemudian yangmaksudnya tegak lurus tegak lurus adalah garis yang membentuk sudut 90 derajat maka kita bisa tulis garisnya seperti ini yang B Dia telah melewati Titik P dan tegak lurus terhadap sumbu x begitulah cara mengerjakannya sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing