• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Median

Video solusi : Tinggi badan 34 orang siswa suatu kelas seperti pada tabel tercatat sebagai berikut. Tinggi(cm) Frekuensi 145-149 3 150-154 5 155-159 12 160-164 7 160-164 7 165-169 5 170-174 2 Jumlah 34 Median dari data tersebut adalah .......

Teks video

Di sini ada pertanyaan. Tentukan median dari data berkelompok 34 orang siswa Oke kuartil itu membagi data menjadi 4 bagian sama banyak dan dibatasi oleh 3 nilai kuartil Tengah dan kuartil atas untuk menentukan Q2 berarti kita membagi dua data sama besar. Jika ada 30 berarti kita Bagi dua sama banyak yaitu 17 ke kiri dan 17 n ke kanan berarti median atau kuartil 2 itu ada di antara data ke-17 dan 18 kita lihat disini data ke-17 dan 18 itu ada di rentang nilai 155-159. Kenapa karena frekuensi yang ditambah 58 masih kurangnya ditambah 12 hasilnya 20 jadi frekuensi 20 itu sudah mencakup data ke 17 dan 18 rumusKuartil secara umum adalah Q = TB + Q per 4 x kurang X per x p untuk I adalah kuartil keberapa ini = 2 karena kuartil kedua ya untuk TB TB itu adalah tepi bawah kelas kuartil didapatkan dari batas bawah kelas dikurang setengah jadi batas bawah direntang 155-159 itu adalah 155 dikurangi 0,5 hasilnya adalah 154,5 untuk n adalah jumlah data yaitu 34 itu adalah frekuensi kumulatif. Sebelum kelas kuartil yaitu frekuensi kumulatif sebelum Q2 kita buat dulu frekuensi kumulatif nya yaitu yang pertama 3 + 58 + 1220 + 77 + 7 34Berlebih yang diproduksi 5 dan 2 itu tidak digunakannya karena tidak relevan dengan soal ini Oke lanjut berarti frekuensi kumulatif Sebelum kelas kuartil adalah 8 ya untuk Evi sama dengan frekuensi kuartil 2 yaitu 12 dan P adalah panjang kelas dari 155-159 ada 5 hitungan kita masukkan ke rumus menjadi CO2 = 154,5 + 2 atau 4 kali 34 kurang 8 per 12 kali 52 per 4 adalah setengah r. A setengah kali 34 itu 1717 - 8 itu 99 12 disederhanakan dibagi 39 dibagi 3312 dibagi 34 jadi 3 atau 4 * 5 atau 0,75 * 53,75 + dengan 154,5 median adalah 158,25 Jawabannya a. Oke sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing