• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Median

Video solusi : Nilai ulangan sekelompok siswa sebagai berikut. Nilai 5 6 7 8 9 10 Frekuensi 3 9 8 6 8 6 Tentukan nilai mediannya!

Teks video

Halo pen, jadi ada soal ulangan sekelompok siswa sebagai berikut. Tentukan nilai mediannya pertama-tama apa sih di bagian tengah adalah data yang letaknya di tengah di antara Sekumpulan data yang telah diurutkan dari yang terkecil ke yang terbesar mencari median tergantung dari banyaknya data yang ada karena cara mencari median yang banyak Data ganjil berbeda dengan cara mencari median yang datanya genap di sini akan ada rumus rumus mencari median yang banyak Data ganjil dan rumus untuk mencari median yang datanya genap akan saya misalkan dengan n disini Intermedia jika anda ganjil adalah data ke N + 1 per 2 rumus untuk mencari median Jika n adalah data ke n per 2 ditambah data ke ns21dibagi 2 soal pertama-tama kita akan menghitung dulu ini aku fans untuk menghitung kita akan menjumlahkan semua frekuensinya itu hanya = 3 ditambah 9 ditambah 8 ditambah 6 ditambah 8 ditambah 64 m sebesar 40 karena 40 adalah angka maka kita akan mencari median dengan pemutusan genap maka mediannya adalah data ke yang kedua itu 40 dibagi dua yaitu data ke-20 di tambak data ke n per 21 dibagi 2 per 1 itu dapat 21 dibagi 2 sekarang bagaimana cara kita mencari data ke-20 dan data ke-21 jika kita lihat pada kabel datanya pentingnya tabel tersebut bilangan berurutan karena dari nilai 5 6 7 8 9 sampai 10Tiga kesimpulan ya data pertama sampai ketiga nilainya adalah 5 selanjutnya 6 frekuensinya 9. Maka data keempat sampai datang itu nilainya adalah 6. Selanjutnya nilai 7 frekuensi sebesar 8 maka data ke 13-20 nilainya adalah 73 sampai 40 adalah bernilai 10 kita. Lanjutkan perhitungan terdapat data ke 20 adalah 7 ya. Lalu data kedua karena data ke-13 sampai 20 adalah 7 maka jarak kedua pusatnya otomatis adalah 8 maka mediannya adalah 7 + 8 dibagi 2 kita akan dapat 7,5. Jadi nilai mediannya adalah 7,5 sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!