Download

Mentok ngerjain soal? Foto aja pake aplikasi CoLearn. Anti ribet ✅Cobain, yuk!

www.colearn.id
Colearn Logo
  • Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 10 SMA
  • Trigonometri
  • Aturan Sinus

Jika pada segitiga PQR diketahui QR=8, PR=4 akar(6) dan sudut Q=60 , maka sudut P=....

Rekomendasi video solusi lainnya

Pada segitiga ABC diketahui a=8 cm,  b=4 akar(2) cm, dan m sudut A=45, Nilai m sudut B adalah ....
01:44
Pada segitiga ABC diketahui a=8 cm, b=4 akar(2) cm, dan ...
Seorang anak berdiri di suatu tempat A di tepi sungai yang lurus. Ia mengamati dua pohon, B dan C yang berada di seberang sungai. Pohon B tepat di seberang A. Jarak pohon B dan C adalah 8akar(6) meter dan besar sudut BAC=30. Lebar sungai adalah ... meter.
03:22
Seorang anak berdiri di suatu tempat A di tepi sungai yan...
Diketahui segitiga  ABC, panjang sisi  AC=b cm , sisi  BC=a cm , dan  a+b=10 cm. Jika, sudut  A=30  dan sudut  B=60.  Tentukan:
a. panjang sisi  AC,
b. panjang sisi  BC, dan
c. panjang sisi  AB.
04:53
Diketahui segitiga ABC, panjang sisi AC=b cm , sisi BC...
Perhatikan gambar segitiga ABC di bawah ini. A B C 45 60 Perbandingan panjang BC dan AC adalah
01:35
Perhatikan gambar segitiga ABC di bawah ini. A B C 45 60 ...
Teks video

Disini kita mempunyai soal jika pada segitiga PQR diketahui QR = 8 PR = 4 akar 6 dan sudut Q = 60 derajat maka sudut P adalah Nah kita Gambarkan segitiga PQR yaitu p, q dan r. PR nya adalah 4 akar 6 QR 8 sudut Q yang ini 60 derajat Tentukan sudut P itu yang ini sehingga terus ingat bahwa jika terdapat sebuah segitiga dengan Sisi a b dan c dengan sudut alfa beta dan gamma maka B per Sin Alfa akan = a per Sin beta dan sama juga dengan C per Sin Gamma singgah Disini 4 akar 6 per Sin 60 derajat akan = 8 Sin p 4 akar 6 per Sin 60 derajat ini adalah setengah akar 3 = 8 per Sin p sehingga kita kali silang 4 akar 6 Sin p = 4 √ 3 * kan ke sini ke sini tempatnya kita coret sehingga Sin P itu sama dengan akar 3 per akar 6 Jika dirasionalkan x akar 6 per akar 6 maka Sin P = akar 18 per 6 akar 18 itu adalah √ 9 * 2 per 6 Akar 9 adalah 3 akar 2 per 6 ini bisa kita coret nama g32 sehingga Sin p = 1 per 2 akar 2 pada option ya sudut yang menghasilkan Sin p = 1 per 2 akar 2 adalah 45 derajat sehingga P = 45 derajat jawabannya adalah yang B sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

© 2023 CoLearn. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing