• Matematika
  • KALKULUS Kelas 10 SMA
  • Fungsi
  • Komposisi Fungsi

Video solusi : Diberikan dua buah fungsi masingmasing f(x) dan g(x) berturut-turut adalah sebagai berikut :f(x)=3x+2 g(x)=2-xTentukan:a) (fog)(x) b) (gof)(x)

Teks video

jika kita menemukan soal seperti ini langkah pertama yang kita lakukan adalah kita harus tahu bahwa F Bundaran g x = f g x maka fungsi dimasukkan kedalam fungsi fx begitu pula dengan G Bundaran FX maka ini = g.fx fungsi fx dimasukkan ke dalam fungsi G maka disini kita Jawab yang a f g x = 3 dikalikan x nya kita ganti dengan GX maka X menjadi 2 min x + 2 maka tinggal kita operasikan menjadi tiga kali dua yaitu dikurangi 3 x + 2 maka f g x = 4 dikurangi 3 x maka f g x = 4 dikurangi 3 x lalu yang B kita tahu bahwa G Bundaran f = g f x maka nilai x pada kita ganti dengan fungsi fx maka disini akan menghasilkan 2 dikurangi x nya yaitu FX maka 2 dikurangi 3 x + 2 = 2 dikurangi 3 x dikurangi 2 maka g o f x = negatif 3 x inilah jawabannya sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing