• Matematika
  • KALKULUS Kelas 12 SMA
  • Turunan Fungsi Trigonometri
  • Turunan Trigonometri

Video solusi : Jika f(x)=cos 1/x maka f'(x)=...

Teks video

untuk mengerjakan soal ini maka konsep yang perlu kita ingat adalah kalau kita punya FX = cos X maka F aksen X = min Sin X sehingga disini kita misalkan dulu dalamnya menjadi jadi kita misalkan a = 10 x x pangkat min 1 maka f a = cos a sehingga kita gunakan aturan rantai D FX + GX = d f a * b a per DX jadi turunan cos A itu menjadi Min Sin a ya kemudian turunan dari d y per DX jadi turunan dari A terhadap X kita turunkan pangkatnya kita kali ke depan jadi min 1 kemudian pangkatnya kita kurangi 1 jadi min 2 hingga kini kita coret minyak menjadi x kuadrat X Sin A negatif lagi jadi nggak jawabannya adalah opsi B sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing