• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Rata-Rata

Video solusi : Jumlah siswa laki-laki kelas IX A SMP Ceria adalah 16 orang dengan berat badan rata-rata adalah 50 kg. Jelaskan secara singkat langkah-langkah untuk mengukur berat badan ke-16 siswa tersebut.

Teks video

Cara untuk mengukur berat badan ke 16 siswa tersebut adalah kita gunakan rumus mean atau rata-rata yaitu jumlah data dibagi dengan banyak data dan rata-ratanya adalah 50 kg. = jumlah data nya yaitu adalah berat ke 16 siswa tersebut dibagi dengan 16 jadi jumlah data sama dengan 50 x dengan 16 yaitu 800 kg, Sekian dan sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing