untuk mengerjakan soal ini kita harus ingat jika kita memiliki limit x mendekati 0 dari X per Sin b x Maka hasilnya adalah a per B begitu pula jika kita memiliki limit x mendekati 0 dari sin AX BX hasilnya pun sama a per B pada soal ini kita diberikan limit x mendekati Tak Hingga dari 3 X dikali Sin 1 per X kita diminta untuk mencari nilainya pertama-tama kita akan melakukan pemisalan sini kita misalkan misalkan A = 1 per X Karena ini x mendekati tak hingga nggak maka disini A = 1 per x nya kita ganti dengan tak hingga karena X mendekati tak hingga sehingga A = 1 dibagi tak hinggaAdalah 0 maka dapat kita simpulkan di sini A akan mendekati nol pada soal ini menjadi limit x mendekati tak hingga karena Yang tadi kita misalkan adalah 1 per X maka kita akan memunculkan satu per x pada 3x ini 3x dapat kita ubah bentuknya menjadi 3 dibagi 1 per 3 dibagi 1 per x adalah 3 x di belakangnya tetap Sin 1 per X Nah sekarang baru kita masukkan pemisalan yang sudah kita buat tadi menjadi limit H mendekati 03 / 1 per x adalah a x 1 per x adalah a. Maka = limit H mendekati 0 dari 3 x Sin a per= 3 di sini karena angka kita tulis ulang 3 x limit mendekati 0 dari sin a per a kita akan gunakan rumus yang ini namun x-nya menjadi a. Pada soal ini hasilnya menjadi 1 per 1 maka = 3 x 1 = 3 inilah jawabannya sampai jumpa di pembahasan soal selanjutnya