• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Fungsi Trigonometri
  • Grafik Fungsi Kosinus

Video solusi : Nilai paling kecil dari fungsi y=2 cos 3x adalah ...

Teks video

pada soal kali ini kita diminta untuk mencari nilai paling kecil dari fungsi y = 2 cos 3x gambar dibawah merupakan grafik dari fungsi y = cos X di mana bisa kita lihat nilai minimum dari fungsi cos = negatif 1 Y = 2 X negatif 1 nilai paling kecil yaitu negatif 2 jawabannya adalah C sampai jumpa di video selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!