Halo Ko fans disini kita memiliki soal menghitung tekanan uap larutan dan penurunan tekanan uap nya dari soal diketahui larutan tersebut berada pada suhu 20 derajat Celcius di mana tekanan uap pelarut nya 26 koma 74 mm air raksa fraksi mol etanol atau fraksi mol zat terlarut yaitu 0,135 soal yang pertama yaitu menghitung tekanan uap larutan dimana perlu diketahui fraksi mol pelarut ditambah fraksi mol terlarut = 1 sehingga fraksi mol pelarut ditambah dengan 0,135 = 1 perhitungannya menjadi fraksi mol pelarut = 1 dikurangi 0,135 didapatkan hasil fraksi mol pelarut nya 0,865 rumus tekanan uap larutan yaitu = tekanan uapDikali dengan fraksi mol pelarut nya kita subsitusi nilainya menjadi 26 koma 74 * 0,865 sehingga diperoleh jawaban tekanan uap larutan tersebut adalah 23 koma 1301 mm air raksa soal yang kedua yaitu menghitung penurunan tekanan uap larutan atau Delta p. Rumus delta P = tekanan uap pelarut dikali dengan fraksi mol terlarut kita substitusi nilainya menjadi 26 koma 74 * 0,135 sehingga diperoleh jawaban penurunan tekanan uap larutan tersebut adalah 3 koma 6099 mm air raksa sampai jumpa di Pertanyaan selanjutnya