di sini ada pertanyaan mengenai himpunan dan komplemen diberikan semestanya adalah bilangan cacah kurang dari 11 berarti 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Lalu a adalah bilangan yang termasuk dalam semesta kurang dari 6 berarti 012345 lalu b adalah bilangan yang lebih besar sama dengan 3 dan termasuk semesta berarti 3 4 5 6 7 8 9 10 lalu jika kita mencari a aksen B aksen adalah selain a dalam semesta nya berarti 6 7 8 9 10 sementara B aksen adalah selain dari b dalam semestanya berarti 012 berarti jika kita mencari a aksen irisan b. Aksen kita lihat aksen dan aksen karena tidak ada yang sama berarti irisannya himpunan kosong lalu yang B Kita akan melihat a irisan b. Aksen bakti kita harus tahu dulu a irisan b. kita cari a irisan b terlebih dahulu kita lihat antara a dan b ada yang sama yaitu 3 4 dan 5 Berarti jika kita mencari a. Irisan b. Aksen jadinya adalah dalam semesta yang selain a. Irisan b. 012 lalu 6 7 8 9 10 Demikianlah pembahasan kita kali ini sampai jumpa di pertanyaan berikutnya.