Colearn LogoMasuk

Video solusi: Kurva f(x) = 6 - 5x - x^2 memotong sumbu X di x = a dan x = b. Jika a > b, maka nilai a - b =... A. 7 C. -5 B. 5 D. -7

Pertanyaan lainnya untuk Fungsi Kuadrat dengan Tabel, Grafik, dan Persamaan

Teks Video

di soal ini kita telah diberikan suatu rumus fungsi yaitu FX = 6 minus 5 x min x kuadrat dan jika kita mau lebih gampang kita akan ubah rumus ini menjadi FX = minus x kuadrat min 6 x + 6 dan dari soal juga dikatakan bahwa kurva ini memotong sumbu x. Oleh karena itu dapat kita pastikan bahwa nilai y adalah 0 dan karena FX dapat kita juga disebut dengan y karena nilainya akan sama maka kita bisa simpulkan bahwa FX nilainya juga adalah 0. Oleh karena itu jika kita masukkan FX = 0 ke dalam rumus ini kita akan mendapatkan 0 = 6 minus 5 x minus x kuadrat yang tadi kita sudah ubah menjadi 0 = minus x kuadrat minus 5 x + 6 dan untuk mempermudah perhitungan kita akan terlebih dahulu mengalikan persamaan ini dengan minus 1 dan setelah dikalikan kita akan memperoleh 0 = x kuadrat + 5 x min 6 selanjutnya kita akan faktorisasi x kuadrat + 5 x min 6 hasilnya akan menjadi 0 = x + 6 x dengan x minus 1 dan dari sini kita akan mendapatkan dua persamaan yang akan membantu kita mencari Excel yang pertama adalah x + 6 = 0 sehingga kita bisa tahu bahwa x adalah minus 6 adalah nilai x yang pertama dan Sekarang kita akan mencari nilai x yang kedua yaitu dengan persamaan x = 0 dan dari sini kita bisa tahu bahwa nilai x yang kedua adalah 1 karena pada soal diberi tahu bahwa nilai salah satu dari x adalah A dan nilai dari X yang lain adalah B dan diberitahu bahwa a lebih besar daripada b, maka Kita bisa lihat dari sini kita telah memperoleh hasil X = min 6 dan juga x = 1 dan kita semua tahu bahwa pastinya satu melebihi nilai dari min 6 Oleh karena itu dapat kita simpulkan bahwa a adalah 1 dan b adalah min 6 sehingga jika yang ditanyakan adalah nilai dari a dikurangi dengan nilai dari b. Maka kita dapat menjawab 1 dikurangi dengan minus 6 kira-kira akan menjadi 1 + 6 dan hasilnya kita akan dapatkan menjadi 7 yang kita dapat lihat hasilnya atau jawabannya pada pilihan a sampai jumpa pada soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing