• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 12 SMA
  • Dimensi Tiga
  • Jarak Garis ke Garis

Video solusi : Jika sebuah kubus mempunyai panjang diagonal bidang akar(128) cm, maka jumlah panjang rusuknya adalah ... cm.

Teks video

Halo Google jika melihat kondisi seperti ini kita misalkan untuk panjang sebuah rusuk kubus itu adalah P Nah untuk rumus panjang diagonal bidang suatu kubus itu jika misalkan a = √ 2 diketahui panjang diagonal bidangnya adalah √ 128 cm ditanyakan itu adalah panjang rusuknya atau P jadi untuk mencapainya kita gunakan Dari panjang diagonal bidang yang sudah diketahui P √ 2 = 128 = akar 128 per akar 2 = 6 untuk akar 128 ini bisa kita Uraikan menjadi akar 64 dikali 2 akar 2 = akar 64 itu adalah 8 dan akar 2 nya tetap per akar 2 akar 2 dengan √ 2 nyajadi P atau panjang rusuknya adalah 8 cm karena pada sebuah kubus itu terdapat 12 rusuk Jadi jumlahnya 12 dikali 8 cm = 96 cm, maka jawabannya adalah sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!