• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Inferensia
  • Distribusi Normal

Video solusi : Proses pembuatan barang di suatu perusahaan rata-rata menghasilkan 35 unit per jam. Hasil produksi mempunyai simpangan baku 3. Metode baru diusulkan untuk mengganti yang lama. Untuk menentukan apakah metode diganti atau tidak, metode baru dicoba 40 kali dan ternyata rata-rata per jam menghasilkan 39,5 unit. Pengusaha bermaksud untuk menggunakan metode baru apabila menghasilkan rata-rata 40 unit. Dari data yang diperoleh apakah cukup alasan untuk menggunakan metode baru? Gunakan taraf nyata 5%.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing