• Fisika
  • Mekanika Fluida Kelas 11 SMA
  • Fluida Statik
  • Hukum Archimedes

Video solusi : Suatu benda terapung di atas permukaan air yang berlapiskan minyak dengan 60% volume benda berada di dalam air, 30% di dalam minyak, dan sisanya berada di atas permukaan minyak. Jika massa jenis minyak = 0,8 g/cm^3, massa jenis benda tersebut adalah ...

Teks video

Halo Kak friend disini kita ada soal mengenai hukum Archimedes suatu benda terapung diatas permukaan air yang berlapiskan minyak dengan 60% volume benda berada di dalam air berat berarti di sini diketahui ya diketahui volume benda yang terisi air adalah 60% volume benda ya 60 persen volume benda ya Berarti sekitar 0,6 dari volume benda kemudian volume benda berada di dalam ayam yang tadi 30% di dalam minyak berarti volume benda berada di minyak itu sebesar 30% volume benda ya Berarti sekitar 0,3 volume benda seluruhnya dan sisanya berada di atas permukaan minyak. Jika massa jenis minyak adalah nol koma delapangram per cm3 berarti ro minyak = 0,8 gram per cm3 Massa jenis benda tersebut adalah ya di sini tidak dikasih tahu ya massa jenis air berarti kita harus cari tahu sendiri massa jenis air itu berapa dalam gram per cm3 massa jenis air dalam gram per cm3 itu adalah 1 gram per cm3 maka kita tahu karena benda di sini tabung menurut hukum Archimedes yaitu Fa = W ini yang dikasih tahu ini ini yang ditanya adalah Massa jenis benda berarti Disini yang ditanya adalah rho benda yah Fa = W ya gaya angkat itu adalah bagian benda yang tercelup cairan ya entah itu cairan minyak ataupun cairan air yakarena di sini ada 2 maka kita jumlahkan saja ya minyak dengan air berarti di sini Bro air kali benda yang ada di air yang bagian benda yang tercelup air dikali gravitasi ditambah ro minyaknya X volume benda yang terkena minyak dikali gravitasi sama dengan di sini wae benda-benda dikali V benda di kali gravitasi karena gravitasi nilainya sama 10 kita coret saja ya kemudian kita langsung itu ya ro air 1 dikali V benda yang dalam air 0,6 V B plus di sini massa jenis minyak nya 0,8 kali volume benda dalamminyak 0,3 = rho benda X volume benda coret volume benda nya ya coret-coret kemudian 0,6 + 0,24 = ro benda berarti di sini Bendanya = 0,84 gram per cm3 berarti jawaban yang tepat adalah yang D Oke sampai jumpa di selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing