Jika melihat soal seperti ini maka untuk menyelesaikannya adalah dengan menggunakan rumus persamaan trigonometri. Jika kita punya tan X = Tan Teta dengan Teta adalah suatu sudut maka X = Teta + k dikali dengan K adalah bilangan bulat ini adalah rumus yang akan kita gunakan untuk menyelesaikan soal seperti ini kemudian di soal kita punya 1 dikurang akar 3 Tan x ditambah 12 sama dengan nol kita kurangkan kedua ruas dengan 1 sehingga kita punya min akar 3 Tan X + phi per 12 =lalu kita bagi kedua ruas dengan min √ 3 sehingga kita punya tan x ditambah 12 sama dengan 1 per √ 3 sudut yang memiliki nilai tangen 1 per akar 3 adalah 30 derajat atau pipa sehingga Tan X + phi per 12 = Tan phi per 6 Oleh karena itu dari x ditambah 3 per 12 = 6 + k * p lalu kita kurangkan kedua ruas dengan phi per 12 sehingga kita punya X = phi per 12 + k * phi lalu kitaDi soal x berada di antara 0 sampai 2 phi. Oleh karena itu k = 0 memenuhi sedangkan kalau di kecil dari nol tidak memenuhi karena menghasilkan X yang lebih kecil dari 0 untuk x = 0 x = phi per 12 Halo untuk k = 1 x = phi per 12 + 1 * phi = 13 per 12 phi lalu untuk K = 2 nilai x akan melebihi 2 Pi Oleh karena itu K = 2 tidak memenuhi himpunan penyelesaiannya adalah x = phi per 12 dan x = 13 per 12Atau pilihan a sampai jumpa di pertanyaan berikutnya.