• Matematika
  • ALJABAR Kelas 9 SMP
  • FUNGSI KUADRAT
  • Nilai maksimum dan Nilai Minimum Fungsi kuadrat

Video solusi : Tinggi dari balon udara dalam waktu x dapat dinyatakan dalam bentuk fungsi f(x) = -16x^2 + 112x - 91. Tentukan tinggi maksimum balon udara.

Teks video

Hai cover disini kita punya soal tentang fungsi kuadrat dari soal ini kita diberikan sebuah fungsi-fungsi ini di mana dikatakan fungsi itu menyatakan tinggi dari udara yang diminta adalah tinggi maksimum karena fungsinya fungsi tinggi berarti kalau dibilang tinggi maksimum itu adalah nilai optimum dari fungsi ini gitu nah pada fungsi kuadrat yang disebut nilai optimum nilai optimum itu adalah sama aja dengan y Puncak ya. Di mana rumusnya adalah Min dalam kurung b kuadrat min 4 per 4 a a b dan c itu didapatkan dari bentuk umum fungsi kuadrat yaitu a AX kuadrat + BX + C maka untuk soal kita A itu kan adalah x kuadrat min 16 berarti di sawah kita hanya adalah MIN 16 B adalah koefisien X di sini berarti telah 112 terakhir c adalah sebuah konstanta yang di siniAdalah Min 91 maka kita tinggal masukkan aja berarti y puncaknya adalah Min dalam kurung b kuadrat berarti 112 kuadrat min 4 X min 1691 tutup kurung per 4 dikali 4 dikali min 16. Nah, ini angkanya cukup besar ya Jadi kita hitung aja nggak papa di sini lalu 112 kita keluarkan dulu ya 112 dikuadratkan itu hasilnya adalah 12544 lalu disini kita punya Min 4 X min 16 min x min jadinya + 4 dikali 16 jadinya 64 nggak jadi ini hasilnya 64 lalu kita kalikan dengan min 91 + X min maka jadi 64 dikali 91 hasilnya adalah 5824 Nah sekarang per untuk penyebutnya 4 dikali min 164 * 16 itu tadi adalah 64 ya. Nah sekarang kita bisa lihat di pembilang dan penyebut sama-sama ada min min bagi Min habis jadinya plus ya maka disini kita hitung aja bilangnya 12544 dikurang 5824 hasilnya adalah 6720 dibagi dengan 64 maka disini kita bisa langsung aja hasilnya itu adalah 105 anak ini adalah nilai optimumnya berarti di sini tinggi maksimumnya tinggi maksimum ya itu adalah 105 untuk satuannya disini kita nggak tahu ya karena nggak dikasih tahu di soal maka Hasilnya cukup sampai sini aja. Semoga kau mengerti sampai jumpa di soal berikutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing