Halo friend di soal ini kita diminta untuk menentukan besar tegangan maksimum. Jika diketahui gambar osiloskop dengan sumbu vertikal diatur pada tegangan 2 volt per cm dan waktu pada arah horizontal menunjukkan 10 mili sekon per cm tiap kotak berukuran 1 * 1 cm dari gambar kita ketahui besar tegangan dari puncak ke Puncak adalah 4 kotak atau 4 cm maka p p p = 4 * 2 V per cm = 8 V lalu waktu pada arah horizontal adalah 4 kotak * 10 mili sekon per cm hasilnya adalah 40 mili sekon yang ditanyakan adalah kangen maksimum tegangan maksimum adalah setengah kali tegangan puncak ke Puncak = 1/2 Kali Pepe nya adalah 8 = 4 volt Jadi tegangan maksimumnya adalah 4 volt jawabannya ada di opsi. A sampai jumpa di pertanyaan berikutnya