Video solusi : Perhatikan segitiga ABC berikut dan analisa proses berikut.
(1) Dari titik B , ditarik garis BP1 sehingga BP1 tegak lurus AC .
(2) Dari titik P1 , ditarik garis P1 P2 sehingga P1 P2 tegak lurus BC .
(3) Dari titik P2 ditarik garis P2P3 sehingga P2 P3 tegak lurus P1 C .
(4) Proses ini diteruskan sehingga memperoleh garis P3 P4, P4 P5, P5 P6 , dan seterusnya.
Jika panjang AB=BC=8 cm , rasio dan jumlah deret tak hingga dari AC+AB+BP1+P1 P2+P2 P3+P3 P4+... adalah ....
A B C P1 P2 P3 P4 P5 P6 8 cm 8 cm