Video solusi : Sebuah kereta api cepat memerlukan waktu 3 jam lebih cepat dari kereta api reguler untuk menempuh jarak 600 km. Jika kereta api reguler kecepatannya 10 km/jam lebih lambat dari kereta api cepat, tentukan kecepatan kereta api cepat dan kereta api reguler.