• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Persamaan Trigonometri
  • Rumus Jumlah dan Selisih Sinus, Cosinus, Tangent

Video solusi : (sin27+sin63)/(cos138+cos102)=...

Teks video

untuk menyelesaikan soal ini perhatikan penjumlahan trigonometri ini kita akan selesaikan dengan rumus-rumus ini kita akan jawab Soalnya perhatikan sin 27 derajat + sin 63 derajat kita perhatikan rumus yang ini maka kita subtitusikan menjadi 2 Sin setengah alfa + beta berarti 2 Sin setengah Alfa ditambah beta berarti 27 derajat ditambah dengan 63 derajat kemudian cos setengah Alfa kurang beta cos setengah Alfa kurang beta berarti 27 derajat dikurang 63 derajat kemudian dibagi dengan cos 138 derajat + cos 102 derajat perhatikan bentuk ini maka 2 cos alfa + beta berarti menjadi 2 cos setengah alfa + beta berarti 138 derajatditambah dengan 102 derajat kemudian dikali dengan cos Alfa kurang beta dikali dengan cos setengah 138 derajat dikurang 102 derajat = 2 Sin setengah dari 27 derajat ditambah 63 derajat sekarang ini hasilnya adalah 90 derajat maka dibagi 2 menjadi 45 derajat dikali dengan cos 27 derajat dikurang 63 derajat adalah negatif 36 derajat kemudian dikali dengan setengah maka menjadi negatif 18 derajat dibagi dengan 2 cos 138 derajat ditambah 102 derajat adalah 240 derajat dikali dengan setengah maka menjadi 120 derajat dikali dengan kos perhatikan 138 derajat dikurang 102 derajat adalah positif 36 derajat dikali dengan setengah maka menjadi18 derjat perhatikan disini 2 dibagi 2 hasilnya 1 = sin 45 derajat adalah setengah akar 2 kemudian cos dari Min Alfa = cos dari positif Alfa maka cos 18 derajat = cos positif 18 derajat kemudian dibagi dengan 120 derajat adalah min 1 per 2 dikali dengan cos 18 derajat cos 18 derajat / cos 18 derajat hasilnya 1 kemudian dibagi minus nggak Maka hasilnya adalah min 1 sehingga hasilnya = min √ 2 jadi nilai dari sin 27 derajat + sin 63 derajat dibagi dengan cos 38 derajat ditambah cos 102 derajat adalah min akar 2 Oke sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing