• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Persamaan Trigonometri
  • Rumus Jumlah dan Selisih Sudut

Video solusi : Jika tan 3=p, maka tan 228 adalah . . . .

Teks video

Jika menemukan soal seperti ini maka cara pengerjaannya adalah menggunakan identitas trigonometri ingat kembali bahwa Tan dalam kurung a ditambah B = Tan a + tan B per 1 dikurang Tan a dikali Tan B perhatikan bahwa Tan 228 derajat = Tan dalam kurung 225 derajat + 3 derajat sini. Kita akan menggunakan identitas trigonometri akan menjadi 225 derajat + Tan 3 derajat per 1 dikurang Tan 225 derajat* Tan 3 derajat = Tan 225 derajat akan kita Ubah menjadi dalam kurung 180 derajat ditambah 45 derajat + Tan 3 derajat kita ketahui itu adalah P per 1 dikurang Tan 180 derajat + 45 derajat dikali nah. Perhatikan bahwa ketika di kuadran 3 bernilai positif kita akan menghasilkan Tan 45 derajat + P per 1 dikurangTan 45 derajat dikali P 45° sendiri adalah 1. Maka hasilnya adalah 1 + p per 1 min 3 x dengan 1 Min phi per 1 Min t hasilnya adalah 1 Min t kuadrat 1 dikuadratkan sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing