• Fisika
  • Termodinamika Kelas 11 SMA
  • Teori Kinetik Gas
  • Energi Kinetik Rata-Rata Gas

Video solusi : Suatu gas ideal memiliki tekanan P dan volume V dalam ruang tertutup. Jika tekanan gas diturunkan menjadi 1/4 kali semula pada volume tetap, perbandingan energi kinetik sebelum dan sesudah penurunan tekanan adalah

Teks video

Untuk soal di atas kita diberikan suatu gas ideal memiliki tekanan P dan volume V dalam ruang tertutup. Jika tekanan gas diturunkan menjadi 14 kali semula perbandingan energi kinetik sebelum dan sesudah maka disini kita akan memakai rumus P atau tekanan = 2 per 3 dikali n dikali dengan energi kinetik n adalah Jumlah partikel adalah volume maka disini untuk mencari perbandingan energi kinetik kita bisa bandingkan rumus tersebut maka disini 2 per 3 dibagi 2 per 3 habis kemudian diberi tahu volume tetap itu artinya nilai volume sama maka bisa kita coret kemudian karena gasnya sama dan volumenya juga sama maka jumlah partikelnya juga sama maka bisa kita coret sehingga yang tersisa adalah V1 / V2 = x 1 dibagi x 2 kemudian kita lihat di dalam soal tekanan gas diturunkan menjadi 1 atau 4 kali semula itu artinya P 2 adalah 1 per 4 kali dari tekanan semula atau V1 maka disini P1 dibagi dengan 1 per 4 P 1 = energi kinetik pertama dan energi kinetik sesudah tekanannya diturunkan maka p 1 dibagi P 1 akan habis tinggal Sisanya adalah 1 dibagi 1 per 4 kita akan dapat 1 dibagi x 2 adalah 1 dibagi 1 per 44 per 1 itu artinya perbandingan energi kinetik sebelum dan sesudah penurunan tekanan adalah 4 banding 1 di mana pilihan jawabannya adalah yang B jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!