• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • HIMPUNAN
  • Penggunaan Diagram Venn untuk Irisan dan Gabungan Himpunan

Video solusi : Terdapat 69 orang pelamar yang harus mengikuti tes tertulis dan tes wawancara agar dapat diterima sebagai karyawan sebuah perusahaan. Ternyata 32 orang pelamar lulus tes wawancara, 48 orang lulus tes tertulis dan 6 orang tidak mengikuti kedua tes tersebut. Banyak pelamar yang diterima sebagai karyawan adalah.... A. 31 orang B. 17 orang C. 15 orang D 11 orang

Teks video

dari soal ini diketahui 69 orang pelamar yang harus mengikuti tes tertulis dan tes wawancara agar dapat diterima sebagai karyawan perusahaan ternyata 32 orang pelamar lulus tes wawancara 48 Orang lulus tes tertulis dan 6 orang tidak mengikuti kedua teks tersebut yang ditanyakan adalah banyak pelamar yang diterima sebagai karyawan untuk menjawab pertanyaan tersebut maka disini kita memisahkan beberapa himpunan-himpunan yang pertama adalah himpunan yang menyatakan pelamar yang lulus tes wawancara maka jumlah dari anggota himpunan W adalah 32 orang kemudian himpunan t adalah himpunan yang menyatakan banyak pelamar yang lulus tes tertulis maka jumlah anggota dari himpunan t ada 48 Orang kemudian di sini karena yang ditanyakan adalah banyak pelamar yang diterima sebagai karyawan maka artinyatersebut lolos tes tertulis dan tes wawancara sehingga di sini kita akan memisahkan bahwa x adalah pelamar yang lulus tes keduanya di sini kita akan mencari nilai dari m x atau Banyaknya anggota pada himpunan X ^ selanjutnya ketiga himpunan tersebut akan digambarkan dalam diagram Venn dimana disini terdapat tanda S artinya adalah himpunan semesta atau jumlah dari semua yang berada di dalam diagram Venn yaitu 69 lalu di sini terdapat dua himpunan yang saling beririsan yaitu himpunan b dan himpunan P himpunan W jumlahnya adalah 32 himpunan t Jumlahnya ada 48 himpunan W artinya adalah 32 orang lulus tes wawancara Ibu nanti artinya adalah 48 Orang lolos tes tertulisdan irisan dari kedua himpunan tersebut adalah telah Maryam lolos tes keduanya atau X sehingga di sini karena irisannya adalah x, maka untuk jumlah anggota himpunan berkurang X begitupun untuk jumlah anggota pada himpunan t juga berkurang X terdapat keterangan lagi bahwa orang tidak mengikuti kedua teks tersebut maka artinya 6 orang tersebut berada di luar himpunan W dan t langkah selanjutnya untuk mencari nilai sesuai pada pertanyaan maka di sini Kita akan menggunakan bahwa himpunan semesta adalah himpunan yang dibicarakan atau jumlah yang berada di dalam diagram Venn tersebut sehingga 69 didapatkan dari 32 min x selalu ditambahkan dengan x48 min x ditambahkan dengan 6 sehingga 69 = 32 + 48 adalah 80 x + x adalah 0 lalu Sisanya adalah min x + 6 sehingga di sini 69 min 6 = 80 min x min 63 = 80 min x sehingga x = 80 Min 63 maka x = 17 orang banyak pelamar yang diterima sebagai karyawan adalah 17 orang sampai jumpa di Pertanyaan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing