• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 11 SMA
  • Transformasi
  • Komposisi transformasi

Video solusi : Pencerminan titik P(a,2) terhadap garis y=-3 dan dilanjutkan dengan pergeseran sejauh 5 satuan ke kanan dna b satuan ke atas, mengakibatkan bayangannya menjadi P'(1,-7). Nilai a+b adalah ....

Teks video

Halo coffee Friends untuk menyelesaikan soal seperti ini kita perlu tahu bahwa pencerminan suatu titik oleh garis y = k menyebabkan bayangan titik x koma y berada di titik x koma 2 x dikurangi y sehingga bayangan dari titik A koma 2 oleh pencerminan garis y = minus 3 adalah a 2 x minus 3 dikurang 2 sehingga diperoleh lah koordinat titik bayangannya adalah a koma minus 8 kemudian translasi atau pergeseran sebanyak m yaitu pergeseran sepanjang sumbu x dan n yaitu pergeseran sepanjang sumbu y menyebabkan bayangan titik x koma y berada di titik X + M koma y + n sehingga bayangan dari titik A koma minus 8 oleh translasi sebanyak 5 satuan ke kanan dan 2 satuan ke atas adalah a +Koma minus 8 + B diketahui bayangan dari titik A koma 2 setelah dilakukan semua transformasi adalah titik 1 koma minus 7 didapatkan lah nilai a + 5 = 1 sehingga A = minus 4 kemudian minus 8 ditambah B = minus 7 sehingga b = 1 jadi nilai dari a + b = minus 4 ditambah 1 hasilnya adalah minus 3. Jadi jawaban yang tepat adalah pilihan bagian B key sampai jumpa di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!