• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 9 SMP
  • KESEBANGUNAN DAN KONGRUENSI
  • Pemecahan masalah yang melibatkan kesebangunan dan kekongruenan

Video solusi : Panjang bayangan sebuah tiang bendera adalah 6 m. Pada waktu yang sama tongkat yang panjangnya 1,5 m berdiri tegak mempunyai bayangan 1 m. Tentukan tinggi tiang bendera tersebut!

Teks video

DVD ada pertanyaan itu tentukan tinggi tiang bendera jika diketahui panjang bayangan sebuah Tiang Bendera adalah 6 m. Kemudian pada waktu yang sama tongkat yang panjangnya 1 M berdiri tegak mempunyai bayangan 1 M untuk menjawab pertanyaan tersebut maka perhatikan ilustrasi nya sebagai berikut dimana dari soal tersebut diketahui panjang bayangan sebuah Tiang Bendera adalah 6 M maka disini akan kita namakan terdapat dua segitiga yaitu segitiga ABC dimana Ab itu Tiang Bendera dan BC itu adalah panjang bayangan tiang bendera yaitu 6 m. Kemudian untuk segitiga yang didalamnya atau yang kecil kita namakan sebagai segitiga yaitu DC maka langkah selanjutnya diketahui pula bahwa pada waktu yang sama tongkat yang panjangnya 1,5 M maka Tempatnya disini adalah D yaitu 1,5 m berdiri tegak di M mempunyai bayangan adalah 1 M maka yang dimaksud dari bayangan tongkat tersebut adalah 1 M maka langkah selanjutnya untuk mencari tinggi tiang bendera akan kita buktikan bahwa dua segitiga tersebut yaitu segitiga ABC dan segitiga dbc itu sebangun sebagai berikut maka perlu kita ketahui pula dua bangun dikatakan sebangun apabila sudut sudut yang bersesuaian sama besar dan sisi-sisi yang bersesuaian memiliki perbandingan yang sama maka dari sinilah kita akan menggunakan pola yaitu sudut Sisi sudut yang berarti adalah jika dua segitiga memiliki dua pasang sudut yang bersesuaian sama besar 1 pasang Sisi yang bersesuaian yang diketahui perbandingannya terletak pada segitiga tersebut dengan urutan sudut Sisi sudut maka 2 segitiga tersebut sebangun untuk yang pertama perhatikan yaitu sudut BDC itu besarnya sama dengan sudut ACB karena berimpit pada sudut c itu sendiri kemudian untuk yang kedua adalah Sisi itu kita bandingkan dengan Sisi BC artinya adalah Sisi bersesuaian dengan Sisi BC yaitu sama-sama bayangan dari kedua benda tersebut ternyata perbandingannya adalah 1 per 6 nya untuk sudut d c itu besarnya sama dengan sudut ABC yaitu 90 derajat bayangan dengan benda sesungguhnya itu pasti saling tegak lurus maka dari sinilah terbukti itu sudut C sudut langkah selanjutnya untuk mencari tinggi tiang bendera di mana tinggi tiang bendera itu adalah AB maka disini AB bersesuaian dengan di atau tinggi tongkat maka AB kita bandingkan dengan D selanjutnya bayangan dari itu BC kita bandingkan dengan bayangan dari tongkat tersebut yaitu a sehingga perbandingan yaitu sama maka dari sinilah adiknya itu adalah 1,5 m = BC nya adalah 6 m per S yaitu adalah 1 M sehingga itu adalah 6 dikalikan dengan 1,5 maka AB atau tinggi tiang bendera tersebut adalah 9 M sampai jumpa di Pertanyaan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!